Posts

Cara Install Ubuntu 16.04 LTS

Image
Cara Install Ubuntu 16.04 LTS Ubuntu merupakan salah satu distro yang banyak digunakan, termasuk bagi pengguna baru Linux juga banyak yang menggunakan Ubuntu. Alasannya karena kemudahan dan kenyamanan yang dirasakan saat menggunakannya. Ada dua versi untuk Ubuntu, yakni Desktop dan Server. Langkah-langkah Cara Install Ubuntu 16.04 LTS Pertama siapkan terlebih dahulu file Image ISO Ubuntu 16.04 LTS, lalu burn ke DVD. Setelah file semua sudah siap, masukkan media instalasi Ubuntu ke PC/Laptop. Kemudian atur booting agar media instalasi menjadi yang pertama. Kemudian mulai jalankan bootable Ubuntu, tunggu loadingnya sampai muncul seperti di bawah ini. Di atas merupakan mode Live CD Ubuntu, seperti yang kita ketahui Ubuntu memiliki fitur Live CD yang memungkinkan kita untuk mencoba fitur-fitur yang ada di Ubuntu. Oke, selanjutnya klik Install Ubuntu 16.04 LTS. Akan muncul jendela seperti di bawah ini, kik Continue.   Ceklis opsi “Install third-party sof

Program Matlab tentang Pengolahan Citra Digital

Selamat belajar dan semangat!!! I'll NeverLove Again (Film Version) Lady GaGa, Bradley Cooper

Laporan Perbaikan Citra (Enhancement 3)

PERBAIKAN CITRA (ENHANCEMENT 3) Tujuan Praktikum Mahasiswa dapat membuat program untuk proses Invers citra Mahasiswa dapat membuat program untuk memperjelas Kontras citra Dasar Teori Invers Citra Operasi ini akan menghasilkan citra negatif seperti film (negatif) foto. Pada citra greyscale, operasi inversi mengubah piksel warna putih menjadi hitam, dan sebaliknya. Sedangkan jika kita lihat dari histogramnya maka histogram citra negatif adalah pencerminan dari histogram citra asal/asli. Laporan Praktikum

Laporan Perbaikan Citra (Enhancement 2)

PERBAIKAN CITRA (ENHANCEMENT 2) Tujuan Praktikum Mahasiswa dapat membuat program untuk menampilkan citra biner Mahasiswa dapat membuat program untuk menampilkan histogram dari citra Dasar Teori Brightness Pada Citra Pada dasarnya merubah nilai warna dari gelap menuju terang atau sebaliknya merubah citra yang terlalu cemerlang/pucat menjadi gelap. Nilai brightness satu pixel dalam suatu citra, yang menunjukkan tingkat kecerahannya dari hitam sampai putih. Tingkat kecerahan biasanya dinilai dari 0 (hitam) hingga 255 (putih). Sesuaikutipan dari situs Kamus Komputer dan Teknologi Informasi yang mendefinisikanBrightness sebagai berikut : “Brightness Atau Kecerahan. Adalah nilai satu pixel dalam suatu citra, tingkat kecerahannya dari hitam sampai putih. Tingkat kecerahan biasanya dinilai dari 0 (hitam) hingga 255 (putih).” Laporan Praktikum

Laporan Perbaikan Citra (Enhancement 1)

PERBAIKAN CITRA (ENHANCEMENT 1) Tujuan Praktikum Mahasiswa dapat membuat program untuk menampilkan citra biner Mahasiswa dapat membuat program untuk menampilkan histogram dari citra Dasar Teori Citra Biner Citra biner (binary image) adalah citra yang hanya mempunyai dua nilai derajat keabuan: hitam dan putih. Meskipun saat ini citra berwarna lebih disukai karena memberi kesan yang lebih kaya daripada citra biner, namun tidak membuat citra biner mati. Pada beberapa aplikasi citra biner masih tetap dibutuhkan, misalnya citra logo instansi (yang hanya terdiri atas warna hitam dan putih), citra kode batang (bar code) yang tertera pada label barang, citra hasil pemindaian dokumen teks, dan sebagainya. Citra biner hanya mempunyai dua nilai derajat keabuan: hitam dan putih. Pixel-pixel objek bernilai 1 dan pixel-pixellatar belakang bernilai 0. Pada waktu menampilkan gambar, 0 adalah putih dan 1 adalah hitam. Jadi, pada citra biner, latar belakang berwarna putih sedang

Laporan Dasar Pengolahan Citra (2)

DASAR PENGOLAHAN CITRA (2) Tujuan Praktikum Mahasiswa dapat membuat program untuk merubah citra warna RGB menjadi Gray-Scale. Mahasiswa dapat membuat program thresholding atau mengatur jumlah derajat keabuan yang ada pada citra. Dasar Teori Mengubah Citra Berwarna Menjadi Gray-Scale Citra grayscale merupakan citra digital yang hanya memiliki satu nilai kanal pada setiap pikselnya, artinya nilai dari Red = Green = Blue. Nilai-nilai tersebut digunakan untuk menunjukkan intensitas warna. Citra yang ditampilkan dari citra jenis ini terdiri atas warna abu-abu, bervariasi pada warna hitam pada bagian yang intensitas terlemah dan warna putih pada intensitas terkuat. Citra grayscale berbeda dengan citra ”hitam-putih”, dimana pada konteks komputer, citra hitam putih hanya terdiri atas 2 warna saja yaitu ”hitam” dan ”putih” saja. Pada citra grayscale warna bervariasi antara hitam dan putih, tetapi variasi warna diantaranya sangat banyak. Citra grayscale seringkali merupakan per

Laporan Membaca dan Menyimpan Citra

TUJUAN Mahasiswa dapat membuat program untuk memproses gambar dengan mengambil warna RGB . Mahasiswa dapat membuat program untuk memproses gambar dengan meletakkan warna RGB pada lokasi x dan y. Mahasiswa dapat membuat program pencampuran warna . Mahasiswa dapat membuat program untuk memproses gambar dengan mengambil warna RGB menggunakan PictureBox. Mahasiswa dapat membuat program untuk memproses gambar dengan meletakkan warna RGB pada lokasi x dan y menggunakan PictureBox. Laporan Praktikum